Kelompok IV:
Ø Dana
Ø Fathur
Ø Radit
Ø Gajendra
MENGAMATI
SIFAT GARAM SUKAR LARUT
I. Tujuan:membuatgaram
yang sukarlarutdalam air
II. Alatdanbahan :
Raktabungreaksi
Tabungreaksi
Pipettetes
Larutan
AgNO3 0,1 M
Larutan
BaCl2 0,1 M
Larutan Na2SO4
0,1 M
LarutanNaCl
0,1 M
Larutan K2CrO4
0,1 M
III. Cara kerja:
Percobaan A:
1.
MasukanlarutanNaCl
0,1M kedalamtabungreaksisampaisetinggikuranglebih 2 cm denganmenggunakan pipet
tetes
2.
Tambahkanlarutan
AgNO3 0,1 M kedalamtabung yang berisilarutanNaClsebanyak 5 tetes.
Amati perubahannya
Percobaan B:
1.
Masukanlarutan
Na2SO4 0,1 M kedalamtabungreaksisampaikuranglebihsekitar
2 cm denganmenggunakan pipet tetes
2.
Tambahkanlarutan
k2CrO4 0,1 M kedalamtabungreaksi yang berisi Na2SO4sebanyak
5 tetes. Amati perubahannya
Percobaan C:
1.
Masukanlarutan
AgNO30,1 M kedalamtabungreaksisebanyakkuranglebih 2 cm
denganmenggunakan pipet
2.
TambahkanK2CrO4
0,1 M kedalamtabungreaksi yang berisi AgNO3sebanyak 5 tetes. Amati
perubahannya
Percobaan D:
1.
Masukanlarutan
BaCl2kedalamtabungreaksikuranglebih 2 cm denganmenggunakan pipet
tetes
2.
Tambahkan
K22CrO4 0,1M kedalamtabungreaksi yang berisi BaCl2 sebanyak
5 tetes. Amati perubahannya
IV. Hasilpengapatan
Percobaan
|
Pencampuran
|
Hasil
yang terjadisetelahreaksi
|
A
|
AgNO3 + NaCl
|
Terbentukendapanputih
|
B
|
Na2SO4
+ K2CrO4
|
Warnaberubahmenjadikuning
|
C
|
AgNO3 + K2CrO4
|
Terbentukendapanmerah
|
D
|
BaCl2
+ K2CrO4
|
Terbentukendapankuningmuda
|
V. Pertanyaan :
1.
Tuliskan persamaan reaksi ion yang
terjadi pada percobaan A , B , C , dan D
2.
Tuliskan nama dan rumus kimia
keempat elektrolit sukar larut yang terbentuk pada percobaan ini
3.
Bagaimana rumus Ksp keempat
elektrolit pada pertanyaan nomor 1 terhadap konsentrasi dan kelarutan
4.
Diketahui data sebagai berikut :
Senyawa
|
Ksp
|
AgCl
|
1,7 X 10-10
|
Ag2CrO4
|
1,9 X 10-12
|
a)
Hitunglah kelarutan AgCl dan Ag2CrO4
dalam 1 liter air murni (dalam gr/L air)
b)
Hitunglah kelarutan AgCl dalam 1
liter NaCl 0,1 M ( dalam mol/liter)
c)
Hitunglah kelarutan Ag2CrO4
dalam 1 liter AgNO3 0,1 M (dalam mol/liter)
Jawaban :
1 . AgNO3 -> Ag+ + NO3-
NaCl -> Na+ + Cl-
Na2SO4 -> 2Na+ + SO42-
BaCl2 -> Ba2++ Cl-
K2CrO4 ->2K+ + CrO42-
AgNO3 + NaCl
|
Na2SO4 + K2CrO4
|
AgNO3 + K2CrO4
|
BaCl2 + K2CrO4
|
è
AgCl + NaNO3
è
K2SO4 +
NaCrO4
è
Ag2CrO4
+ KNO3
è
BaCrO4 + KCl
2. AgCl = perak klorida
K2SO4 = kalium sulfat
Ag2CrO4 = perak kromat
BaCrO4 = barium kromat
3.
a. s=√ksp b. ksp = [A]+ . [B]-
kssp = s2
4. a. AgCl = S2 Ag2CrO4
= 4s3
S = √1,7 x 10-5 M S =√1,9/4 x 10-4 M
b. NaCl -> Na+ + Cl- AgCl -> Ag+
+ Cl-
10-1 10-1 10-1
10-1
Ksp
= [Ag+] [Cl-]
1,7
x 10-10 = [Ag+] 10-1
[Ag] = 1,7 x 10-9 M
c.
AgNO3 -> Ag+ + NO3- Ag2CrO4 -> 2Ag+ + CrO42-
10-1 10-1 10-1 10-1
Ksp =
[2Ag+]2 [CrO42-]
1,9 x 10-12 = 10-2 [CrO42-]
[CrO42-] = 1,9 x 10-10 M
Setiap larutan mempunyai konsentrasi M
yang berbeda untuk menjadi jenuh (s). ksp setiap larutan juga berbeda. Semakin
rendah kelarutannya, semakin cepat dia mencapai titik jenuh. Begitu juga
sebaliknya
laporannya tolong diperbaiki lagi, berikan satuan untuk kelarutan
BalasHapusok bu, sudah saya masukan satuannya. maaf bu agak lama. baru buka internet sekarang. :)
Hapus